KARAKTERISTIK PADANG LAMUN PERAIRAN DANGKAL DI TELUK MERPAS, PULAU ENGGANO, KABUPATEN BENGKULU UTARA

Authors

  • Ana Ariasari Prodi Ilmu Kelautan, Jurusan Peternakan, Fakultas Pertanian, Jl. W. R. Supratman, Kandang Limun, Provinsi Bengkulu, 38371, Indonesia
  • Ayub Sugara Prodi Ilmu Kelautan, Jurusan Peternakan, Fakultas Pertanian, Jl. W. R. Supratman, Kandang Limun, Provinsi Bengkulu, 38371, Indonesia
  • Nur Lina Maratana Nabiu Prodi Ilmu Kelautan, Jurusan Peternakan, Fakultas Pertanian, Jl. W. R. Supratman, Kandang Limun, Provinsi Bengkulu, 38371, Indonesia
  • Akbar Abdurrahman Mahfudz Prodi Ilmu Kelautan, Jurusan Peternakan, Fakultas Pertanian, Jl. W. R. Supratman, Kandang Limun, Provinsi Bengkulu, 38371, Indonesia

Abstract

Teluk Merpas merupakan salah satu wilayah pesisir bagian selatan Pulau Enggano yang mendapat pengaruh dinamika air laut Samudera Hindia. Pesisir Teluk Merpas memiliki variasi keragaman habitat dasar yang tinggi, namun hingga saat ini, informasi mengenai padang lamun belum pernah dilaporkan. Penelitian ini bertujuan untuk menginventarisasi padang lamun yang ditemukan di pesisir Teluk Merpas. Metode penelitian ini menggunakan metode survei secara langsung pada Bulan Agustus 2022. Sampel padang lamun dikoleksi menggunakan photo transect untuk mengidentifikasi berbagai jenis lamun yang ditemukan di lapangan. Sebanyak 5 spesies lamun ditemukan di Teluk Merpas yang terdiri dari Cymodocea rotundata, Enhalus acaroides, Thalassia hemprichii, Halodule uninervis dan Halophila ovalis.

Kata Kunci: Padang Lamun, Pulau Enggano, Teluk Merpas

Downloads

Published

2023-03-29

How to Cite

Ariasari, A., Sugara, A., Nabiu, N. L. M., & Mahfudz, A. A. (2023). KARAKTERISTIK PADANG LAMUN PERAIRAN DANGKAL DI TELUK MERPAS, PULAU ENGGANO, KABUPATEN BENGKULU UTARA. PROSIDING SEMINAR NASIONAL HASIL PENELITIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN, 1(1), 85–89. Retrieved from https://semnas.bpfp-unib.com/index.php/semnaskel/article/view/105